
Kendati sudah mulai menunjukkan hasil positif, Robert tidak mau terlalu berekspektasi terhadap para pemain-pemain ini.
"Perlu diingat mereka melewatkan beberapa laga dan tidak mengikuti pramusim seperti seharusnya, jadi tim masih tidak seimbang," katanya. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News