
3. Punya prestasi di level junior dan mampu lahirkan bintang muda
Sebelum naik menjadi asisten pelatih tim senior Persib, Budiman sempat memimpin Persib junior dalam beberapa ajang.
Bahkan, Budiman mampu meraih gelar juara Liga 1 U-19 pada tahun 2018 setelah di musim sebelumnya menjadi runner up.
BACA JUGA: Persib Pecah Telur, Menang Berkat 2 Gol David da Silva
Selain itu, Budiman pun berhasil memoles beberapa pemain muda hingga akhirnya menjadi bintang.
Salah satu pemain yang berhasil dipoles oleh seorang Budiman adalah Beckham Putra Nugraha.
BACA JUGA: Prediksi Formasi Persib vs PSIS, Ciro Alves Sudah Siap Main
Saat ini, Beckham Putra Nugraha merupakan pemain kunci dari Persib meski usianya masih sangat muda. (*)
BACA JUGA: Link Live Streaming Pertandingan Persib vs PSIS di Liga 1
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News