
Budiman juga menilai, saat ini Persib masih memiliki titik lemah yang harus segera diperbaiki.
Titik lemah tersebut berada di lini belakang karena Persib sudah kebobolan 10 gol dari empat laga.
"Masih banyak PR buat saya, terutama saat lawan menguasai bola atau saat kami sedang bertahan. Kami masih punya waktu untuk memperbaikinya, termasuk dalam kekompakan dan transisi permainan dari bertahan ke menyerang," paparnya. (*)
BACA JUGA: Persib Punya Amunisi Baru untuk Menghadapi PSS, Lawan Ketar-ketir
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News