Underpass Bulak Kapal Bekasi ditargetkan selesai akhir tahun 2021. Target ini lebih cepat dari jadwal pengerjaan yang seharusnya berakhir pada Maret 2022.
Bea Cukai Jawa Tengah dan DIY menindak penyelundupan sekitar 2,4 juta batang rokok tanpa pita cukai di Gerbang Tol Banyumanik, Semarang pada Rabu (2/7).