Menikmati Cantiknya Deretan Batu di Goa Kaca Pangandaran

Menikmati Cantiknya Deretan Batu di Goa Kaca Pangandaran - GenPI.co JABAR
Salah satu gua di Pangandaran. (Foto: Humas Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Pangandaran)

GenPI.co Jabar - Kalau kamu suka berpetualang di dalam gua coba deh datang ke Goa Kaca.

Lokasinya ada di Dusun Pasir Kored, Desa Sidomulyo, Kecamatan/Kabupaten Pangandaran?

Jaraknya hanya 9 kilometer ke arah barat dari Bundaran Marlin Pangandaran.

BACA JUGA:  3 Daya Tarik di Pantai Pangandaran yang Bakal Buat Kamu Betah

Kamu cukup menempuh perjalanan sekitar 20 menit melewati Jl. Sukamelang.

Goa Kaca merupakan satu di antara delapan gua yang ada di kawasan tersebut.

BACA JUGA:  Indahnya Green Canyon, Destinasi Wisata Alam di Pangandaran

Delapan gua itu, antara lain Goa Walet, Goa Surupan, Goa Lanang, Goa Junti, Goa Pereng, Goa Wadong, Goa Kaca, Goa Cirangkis dan Goa Landak.

Goa Kaca ditemukan pertama kali pada 1990 oleh para penambang batu phospat.

BACA JUGA:  Seperti Subak di Ubud, Pangandaran Punya Terasering Bojongsari

Jadi tidak heran jika kamu ke gua ini akan menemukan bekas galian penambangan batu phospat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya