Rekomendasi Curug di Jawa Barat untuk Liburan Akhir Pekan

Rekomendasi Curug di Jawa Barat untuk Liburan Akhir Pekan - GenPI.co JABAR
Rekomendasi Curug di Jawa Barat untuk Liburan Akhir Pekan. foto: (ANTARA/Ahmad Fikri)

GenPI.co Jabar - Rekomendasi air terjun atau curug di Jawa Barat yang bisa kamu kunjungi di libur akhir pekan ini bisa dilihat dalam artikel ini.

Jawa Barat memiliki ratusan curug yang memiliki pesona sangat luar biasa.

Wisatawan yang berkunjung dipastikan akan kagum dengan keindahan air terjun yang di Jawa Barat.

BACA JUGA:  Tak Perlu ke Cappadocia, Di Subang Juga Ada Wisata Balon Udara

Selain banyak yang tinggi, air terjun di Jawa Barat memiliki keasrian sehingga akan terasa seperti di alam liar.

Berikut ini rekomendasi wisata air terjun atau curug di Jawa Barat yang wajib kamu kunjungi.

BACA JUGA:  Promo Hotel di Puncak Bogor yang Dekat dengan Objek Wisata

1. Curug Citambur

Curug Citambur yang terletak di Desa Karangjaya, Kecamatan Pasirkuda, Kabupaten Cianjur ini memiliki ketinggian kurang lebih 150 meter.

BACA JUGA:  Aturan Vaksin Booster Diprotes Pengelola Wisata di Bandung

Memiliki debit air sangat besar dan sangat tinggi, Curug Citambur terlihat begitu mempesona.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya