
GenPI.co Jabar - Cirebon memiliki banyak objek wisata alam dan sejarah menarik yang sangat sayang untuk dilewatkan.
Bukan hanya itu, Cirebon pun memiliki wisata kuliner yang begitu beragam mulai dari Tahu Gejrot, Empal Gentong, dan lainnya.
Berikut ini lima tempat wisata di Cirebon yang bisa jadi pertimbangan kamu ketika berkunjung.
BACA JUGA: Kiara Artha Park, Wisata Taman Menarik di Kota Bandung
1. Keraton Kasepuhan
Jika kamu ingin mengenal lebih dalam sejarah Cirebon, maka tempat yang cocok untuk dikunjungi adalah Keraton Kasepuhan.
BACA JUGA: Rekomendasi Wisata Alam di Majalengka yang Bisa Bikin Happy
Di sana, kamu bisa melihat beragam benda sejarah dari zaman kerajaan Cirebon, mulai dari kereta kencana, gamelan, dan lukisan Prabu Siliwangi.
Lokasi Keraton Kasepuhan berada di Jalan Kasepuhan No.43, Kesepuhan, Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat.
BACA JUGA: 3 Rekomendasi Wisata Menarik di Cicalengka, Kabupaten Bandung
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News