Unik, Pemkab Bandung Barat akan Bangun Perpustakaan Berkonsep Wisata

Unik, Pemkab Bandung Barat akan Bangun Perpustakaan Berkonsep Wisata - GenPI.co JABAR
Ilustrasi baca buku. Foto: Antara

"Kebetulan Pemda punya lahan di sana. Jadi kami hanya menyediakan lahan saja. Untuk pembiayaan itu dicover Dana Alokasi Khusus (DAK) Perpusnas," tambah Heri.

Alokasi dari DAK ini nantinya akan membiayai pembangunan gedung dengan total Rp 10 miliar. Sementara itu, untuk sarana prasarana memakai APBD atau bantuan provinsi.

"Mudah-mudahan rencana ini bisa berjalan. Kita sangat membutuhkan gedung perpustakaan. Selama ini perpustakaan kita masih menyatu di gedung A kompleks Pemda," katanya Heri.

BACA JUGA:  Pria di Bandung Barat Temukan Hal Mengejutkan di Hutan, Mirip Arca

Pihaknya berharap, gedung Perpusda yang baru ini akan meningkatkan minat masayarakat terhadap literasi.

Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Bandung Barat memang tengah fokus untuk menguatkan literasi masyarakat. Sejumlah program dirancang, seperti keberadaan 71 Perpus Desa, Taman Baca Masyarakat, Perpustakaan Keliling, Kolecer, dan pojok literasi atau Pocadi.

BACA JUGA:  5 Wisata di Bandung Barat Cocok untuk Anak, Ada Petualangan Hingga Naik Kuda

"Saya yakin akar masalah penuntasan statuntimg, kemiskinan, dan hal lainnya di KBB berpangkal literasi. Kalau warga melek baca, maka mereka memahami masalah secara utuh dan tahu jalan keluarnya," kata dia. (*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya