Kabar Baik! Alun-alun Kota Depok Kembali Beroperasi

Kabar Baik! Alun-alun Kota Depok Kembali Beroperasi - GenPI.co JABAR
Alun-alun Kota Depok. Foto: Antara/Diskominfo Depok

"Anak-anak saya sangat senang karena bisa bermain kembali di alun-alun,” ujar Rudi.

Rudi mengatakan, fasilitas di alun-alun cukup menarik karena punya sarana olahraga dan tempat bermain anak-anak seperti area bermain, BMX, lapangan futsal, lapangan basket, panjat dinding dan jalur lari.

Sebagai catatan, waktu kunjungan hari Selasa-Minggu dibagi dalam dua sesi, yaitu pukul 07.00-11.00 WIB dan 13.00-17.00 WIB.

BACA JUGA:  Apiknya Alun-alun Kota Bandung Pasca Revitalisasi

Khusus di hari Minggu, kunjungan mulai pukul 06.00 WIB dengan kapasitas maksimal 500 orang setiap sesinya.

Masyarakat yang berkunjung wajib menggunakan masker standar medis, sudah divaksin minimal vaksin pertama dan menggunakan aplikasi PeduliLindungi. (ant)

BACA JUGA:  Gubernur Jabar Resmikan Alun-alun Kota Bogor

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya