5 Curug di Kuningan yang Punya Keindahan Aduhai

5 Curug di Kuningan yang Punya Keindahan Aduhai - GenPI.co JABAR
Curug Putri Palutungan. Foto: jabarprov.go.id

3. Curug Putri

Wilayah Kuningan sebagian merupakan Gunung Ceremai. Di salah satu kaki Gunung Ceremai terdapat curug yang sangat indah.

Curug Putri menyuguhkan suasana yang asri dan segar. Lokasinya ada di Cisantana, Cigugur, Kabupaten Kuningan.

4. Curug Bangkong

Air terjun satu ini menjadi rekomendasi untuk wisatawan saat berkunjung ke Kuningan.

BACA JUGA:  Curug Citambur Viral, Pemkab Cianjur Siapkan Dana Segar

Kamu bisa menikmati pemandangan dan berfoto-foto di air terjun ini. Lokasinya ada di Kertawirama, Nusaherang, Kabupaten Kuningan

5. Curug Sidomba

Curug satu ini memiliki fasilitas yang cukup lengkap, mulai dari sarana olahraga, camping ground, saung, hingga tempat makan.

BACA JUGA:  Tak Hanya Unik, 3 Curug di Tasikmalaya ini Cukup Unik

Lokasinya berada di Peusing, Jalaksana, Kecamatan/Kabupaten Kuningan. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya