Nanas Simadu, Oleh-oleh Khas dari Kabupaten Subang

Nanas Simadu, Oleh-oleh Khas dari Kabupaten Subang - GenPI.co JABAR
Buah nanas di Subang. Foto: Antara/Novrian Arbi

"Diharapkan hasil dari penelitian itu dapat ditindaklanjuti untuk dijadikan program Dinas Pertanian," katanya.

Perwakilan LPPM IPB, Prayoga, menambahkan pihaknya telah mempresentasikan hasil dari penelitian yang dilakukan oleh tim dan mahasiswa pascasarjana IPB terkait pembudidayaan nanas simadu selama IPB Goes To Fields (IGTF).

Dia mengatakan, tujuan dari penelitiannya bisa menganalisa nanas simadu dan non-simadu serta isolasi karakterisasi mikroorganisme endofit akar pada nanas simadu dan non-Simadu.

BACA JUGA:  Uniknya Chocopero, Perpaduan Cokelat dan Tempe dari Bogor

“Kami berharap Pemerintah Kabupaten Subang demplot 1-4 hektare lahan untuk mencoba konsorsium sehingga pertumbuhan nanas simadu bisa berlimpah,” ujarnya. (ant)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya