Jenis Orgasme Pada Wanita dan Cara Merangsangnya

16 Maret 2022 19:30

GenPI.co Jabar - Orgasme pada wanita ternyata bisa berasal dari banyak rangsangan, mulai dari area sekitar rahim, klirotris, hingga payudara.

Bahkan beberapa wanita merasa setiap titik rangsang menimbulkan sensasi orgasme berbeda.

Oleh karena itu, wanita memiliki jenis orgasme yang lebih banyak dari pada pria, berikut ini daftarnya.

BACA JUGA:  Ridwan Kamil Sampaikan Hal ini Usai Asep Warlan Meninggal Dunia

 

1. Orgasme eksternal

BACA JUGA:  Kejari Musnahkan Barang Bukti dengan Blender dan dibakar

Orgasme eskternal berasal dari stimulasi bagian tubuh sensitif di luar vagina dan selain klitoris.

Stimulasi ini berasal dari kulit yang berada di sekitar payudara atau vagina.

BACA JUGA:  Sudah Damai, 2 Pengendara Moge Jadi Tersangka Kasus Tabrakan Maut

Rangsangan yang kuat pada bagian tersebut mampu menyamai sensasi ketika stimulasi dilakukan pada bagian klitoris atau bahkan vagina.

Jika Anda tertarik, maka bisa mencoba jenis orgasme ini dengan melakukan foreplay seperti misalnya memijat kulit vagina atau payudara, mengulum putih payudara, dan memainkan lidah di sekitar bagian sensitif.

 

2. Orgasme vaginal (G-spot)

Orgasme jenis ini sering terjadi ketika melakukan hubungan seks vaginal atau penetrasi penis pada lubang vagina.

Orgasme ini lebih dikenal oleh wanita dengan nama G-spot.

G-spot merupakan area di bagian dinding depan wanita sehingga ketika penis melakukan penetrasi, maka akan langsung merangsang area tersebut.

Bahkan ketika Anda memilih untuk merasakan orgasme jenis ini, maka kenikmatan seksual lebih bertahan lama dibandingkan orgasme klitoris.

Sebagian wanita bahkan merasa orgasme ini merupakan yang terbaik menurut sebuah riset terbaru dari The Journal of Sexual Medicine.

 

3. Orgasme ganda (multiorgasme)

Orgasme ini merupakan stimulasi yang diberikan kepada vagina dan klitoris secara bersamaan.

Mulitoragasme bahkan diyakini mampu membuat lebih lama bertahan.

Sebab wanita akan merasakan dua orgasme secara bersamaan yang berdampak pada sensasi kenikmatan berlipat ganda.

Selain itu, Anda akan merasakan puncak kenikmatan yang lebih intens sehingga squirting juga bisa terjadi.

Jika Anda bertujuan untuk mencapai orgasme ini, maka posisi seks juga bisa menentukan.

Ada baiknya Anda menggunakan posisi misionaris karena membuat klitoris mendapat rangsangan dari penetrasi penis secara terus menerus.

Namun ada risiko yang bisa Anda alami jika memilih ogasme ini yakni vagina akan kering setelahnya.

Sehingga menggunakan pelumas vagina menjadi pilihan bijak agar lebih nyaman dalam melakukannya.

 

4. Orgasme klitoris

Orgasme ini biasanya akan menyebabkan squirting (ejakulasi pada wanita) yang ditandai dengan keluarnya cairan dari vagina.

Jenis orgasme ini juga akan membuat Anda merasakan sensasi kenikmatan secara perlahan.

Jika Anda ingin mencobanya, sentuh secara langsung area ini secara lembut dengan menggunakan jari atau lidah.

Selain itu, Anda juga bisa melakukan penetrasi dengan jari atau lidah secara perlahan dan lembut.

Beberapa posisi seks, seperti women on top dan doggy style, memungkinkan penis menggesek klitoris sehingga bisa memicu orgasme klitoris. (Hello Sehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Orgasme   Wanita   Merangsang   Vagina   Penis   Seks   Kesehatan  

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co JABAR