
Sehingga dengan segudang pengalaman yang dimiliki oleh Jupe, diharapkan pemain berusia 35 tahun ini bisa membimbing para talenta muda.
"Jufriyanto masih sangat dibutuhkan. Ia bisa menjadi penyeimbamg tim antara pemain muda dan senior, juga pembimbing bagi junior-juniornya," ucapnya.
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News