
Sementara itu, Dewi Zuhriarti yang hadir juga dalam program tersebut tidak masalah jika anaknya memiliki hubungan dengan Nathalie Holscher.
“Kalau tanggapan oma sih baik-baik aja ya. Namanya teman, harus saling support,” tutur Dewi Zuhriati.
Namun untuk saat ini, Dewi Zuhriarti menyebut keduanya masih sebatas teman saja.
BACA JUGA: Semakin Dekat, Nathalie Holscher dan Frans Faisal Sering Lakukan Hal ini Berdua
Hanya saja, dia menyatakan, tidak menutup kemungkinan kedunya memiliki hubungan yang lebih serius.
“Masalah jodoh, rezeki itu kita nggak tahu,” tandas Dewi Zuhriati. (*)
BACA JUGA: Bocor! Ivan Gunawan Bocorkan Rahasia Hubungan Nathalie Holscher dan Frans Faisal
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News