
GenPI.co Jabar - Selebritas Angel Karamoy berbicara soal status janda yang sudah lama disandangnya usai bercerai dengan Steven Rumangkang.
Dia mengaku, tidak menghitung sudah berapa lama dirinya menjadi janda.
“Dari 2015 sampai sekarang, nggak ngitungin sih,” kata Angel Karamoy saat menjadi bintang tamu program Rumpi di YouTube Trans TV Official pada 29 September.
BACA JUGA: Cantiknya Angel Karamoy Seperti Bidadari yang Jatuh Dari Langit
Meski belum memiliki pasangan hidup lagi, Angel Karamoy mengaku tidak masalah dan sudah terbiasa.
Bahkan, dia mengaku sudah menikmati momen menjadi jandanya selama ini.
BACA JUGA: Angelina Sondakh Ceritakan Kehidupan Getirnya Setelah Keluar Penjara
“Terlalu enjoy,” imbuh janda cantik tersebut.
Momen tersebut tentu saja tidak didapatkan dengan mudah dan butuh perjuangan yang luar biasa berat.
BACA JUGA: Celine Evangelista Beri Penjelasan Soal Hubungan dengan Marshel Widianto
Terutama pada awal-awal perceraian yang masih cukup banyak terilbat konflik.
Artikel ini sudah tayang di Menikmati Jadi Janda, Angel Karamoy: Terlalu Enjoy
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News