Harus Tahu! Ini Dia Cerita dan Makna Dibalik Hiasan Natal

Harus Tahu! Ini Dia Cerita dan Makna Dibalik Hiasan Natal - GenPI.co JABAR
Pohon Natal. Foto: Antara/Dede Rizky Permana

GenPI.co Jabar - Ada banyak hiasan unik saat Natal tiba mulai dari pohon Natal hingga kaus kaki. Ternyata, hiasan itu tidak hanya sekedar dekorasi biasa.

Hiasan Natal punya cerita dan makna khusus hingga menjadi tradisi di masa kini. Apa saja cerita dan makna itu? Berikut adalah rinciannya.

1. Karangan Bunga

BACA JUGA:  5 Negara Ini Rayakan Natal dengan Tradisi Unik

Karangan bunga atau christmas wreaths yang berbentuk lingkaran biasanya diletakkan di depan pintu rumah.

Karangan bunga diibaratkan sebagai roda yang berguling di musim dingin sehingga bisa membujuk matahari kembali.

BACA JUGA:  5 Lagu K-Pop yang Cocok Didengarkan saat Natal

Ada juga yang memaknai karangan bunga sebagai lingkaran kasih Yesus yang tidak pernah terputus.

2. Pohon Natal

BACA JUGA:  4 Menu Natal Khas Keluarga Indonesia

Pohon Natal merupakan dekorasi sekaligus simbol yang paling khas. Simbol ini bermula dari cerita Martin Luther.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya