Ibu-ibu di Cianjur Jangan Kaget, Harga Cabai Rawit Meroket

Ibu-ibu di Cianjur Jangan Kaget, Harga Cabai Rawit Meroket - GenPI.co JABAR
Pedagang cabai di Pasar Induk Pasirhayam Cianjur, mencatat harga cabai rawit masih tinggi hingga masuknya bulan puasa karena minimnya stok ditingkat petani. (Foto: ANTARA/Ahmad Fikri)

Menurutnya, kenaikan harga daging dan kebutuhan pokok menjelang Ramadhan dan Idulfitri sudah rutin terjadi.

“Sama seperti tahun sebelumnya, harga akan kembali turun bahkan normal setelah satu pekan puasa dan kembali naik satu pekan menjelang lebaran,” ujarnya.

Saat ini harga daging sapi masih Rp130.000 per kilogram.

BACA JUGA:  Viral, Kawanan Penjahat Jalanan di Cianjur Pakai Sajam

Sedangkan harga ayam naik dari Rp33.000 menjadi Rp35.000 per kilogram.

“Prediksi kami sama dengan tahun lalu, kenaikan harga tidak akan sampai melambung tinggi,” pungkasnya. (Ant)

BACA JUGA:  Gawat Banget, Stok Minyak Goreng Di Cianjur Kosong

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya