
Sementara kegiatan di peternakan yang terdapat sapi positif PMK, pihaknya menutupnya.
"Rincian 60 ekor diantaranya berstatus suspek, 79 lainnya terduga dan sisanya 4 ekor sudah dinyatakan tertular setelah dilakukan tes darah," katanya. (antara/jpnn)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Dislutkanak Cianjur Kekurangan Tenaga Medis Dalam Penanganan Wabah PMK
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News