Ini Cara Kota Bandung Memperkuat Mitigasi Bencana

Ini Cara Kota Bandung Memperkuat Mitigasi Bencana - GenPI.co JABAR
Petugas menanggulangi longsor yang terjadi di Cikutra. Foto: Humas Pemkot Bandung

Kepala Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana, Dadang Iriawan, menambahkan Kota Bandung berpotensi rawan tanah longsor di kawasan utara.

Kawasan tersebut antara lain Kecamatan Cidadap, Coblong dan Mandalajati.

Selain tanah longsor, masyarakat juga perlu mewaspadai potensi banjir bandang. Pasalnya, Kota Bandung dialiri sejumlah sungai yang masuk ke DAS (Daerah Aliran Sungai) Citarum.

BACA JUGA:  Gubernur Jabar Pastikan Situs Soekarno di Bandung Terawat

"Masyarakat harus tetap mengantisipasi, khususnya rumah-rumah. Jangan ada yang di pinggiran tebing dan sempadan sungai," ujar Dadang. (ant)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya