Kemacetan di Depok Bikin Kurang Nyaman, Wakil Wali Kota Minta Maaf

Kemacetan di Depok Bikin Kurang Nyaman, Wakil Wali Kota Minta Maaf - GenPI.co JABAR
Potret kemacetan panjang Jalan Margonda Raya, Kota Depok. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.com.

Pihaknya menargetkan pembangunan infrastruktur bisa selesai paling lambat hingga akhir 2022.

"Insyaallah proyek ini akan selesai pada 17 Desember atau paling lambat di akhir Desember. Mudah-mudahan nanti semuanya bisa nyaman atas pembangunan ini," tuturnya.

IBH juga berpesan kepada masyarakat untuk menjaga infrastruktur yang telah dibangun dengan baik. (mcr19/jpnn)

BACA JUGA:  2 Siswa Asal Depok Jadi Korban Ambruknya Tembok di MTs Negeri 19 Jakarta

Simak video berikut ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Pembangunan Infrastruktur Bikin Macet, IBH Sarankan Warga Depok Naik Transportasi Umum

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya