6 Calon Ikon Kabupaten Bekasi, Kalau Kamu Pilih Apa?

6 Calon Ikon Kabupaten Bekasi, Kalau Kamu Pilih Apa? - GenPI.co JABAR
Arsip Foto. Kawanan lutung jawa di kawasan hutan mangrove Muaragembong, Kabupaten Bekasi, Provinsi Jawa Barat. (ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/pras)

"Jadi, minimal itu bagaimana flora dan fauna ini tidak punah. Seperti diketahui jumlah populasi lutung jawa sudah sangat sedikit, maka diharapkan dukungan ini bisa mencegah kepunahan," katanya.

Ketua Tim Jajak Pendapat Suriadi mengatakan, jajak pendapat pemilihan ikon baru tersebut bisa dilakukan semua penduduk yang memiliki KTP Bekasi.

Caranya, tinggal mendatangi kantor kecamatan di daerah domisili masing-masing.

BACA JUGA:  Jadwal Bioskop Bekasi Pekan ini: Tayang Perjanjian Gaib dan SAS: Red Notice

"Target kami membuka jajak pendapat untuk diisi oleh masyarakat secara merata di seluruh kecamatan. Jajak pendapat ini sudah dibuka sejak Februari lalu dan masih berjalan hingga saat ini," kata Suriadi.

Sampai saat ini, sudah ada 800 suara yang masuk dalam jajak pendapat pemilihan flora dan fauna ikon Kabupaten Bekasi. (ant)

BACA JUGA:  121 Sekolah Dasar di Bekasi Terendam Banjir, Alamak!

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya