
Pantai tersebut sudah ditata ulang Pemkab Garut dan Pemprov Jabar hingga memiliki wajah baru.
Helmi berharap Pantai Sayang Heulang tersebut dapat mendongkrak kunjungan wisatawan.
“Sekarang pengunjungnya memang banyak meskipun tidak sebanyak saat Lebaran dan tahun baru,” katanya.
BACA JUGA: KPU Bertemu Bupati Garut, Ada Urusan Apa Ya
Ia juga berharap wisatawan dan masyarakat sekitar menjaga sarana dan prasarana yang ada di kawasan pantai tersebut.
“Pembangunannya masih kami kawal, saya khawatir pengelolaannya tidak baik, saya minta kepada pengelola agar sungguh-sungguh,” pintanya. (Ant)
BACA JUGA: Pasien yang Menjalani Isoman dan Isoter di Garut Mencapai Ribuan
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News