
GenPI.co Jabar - Minum air putih memang penting, karena sebagian besar tubuh manusia terdiri dari air.
Lalu, bagaimana kalau minum terlalu banyak air putih?
Berikut ini bahaya jika kamu minum terlalu banyak air putih:
BACA JUGA: Begini Dampaknya jika Ibu Hamil Positif Covid-19, Harap Disimak
1. Overhidrasi
Istilah ini menggambarkan kondisi asupan cairan yang berlebih di dalam tubuh.
BACA JUGA: Berendam Air Hangat Pakai Garam Epsom Manfaatnya Tokcer, Coba Deh
Penderita overhidrasi biasanya mengalami penyakit atau kondisi tertentu yang membuat tubuh tidak dapat membuang kelebihan air dengan baik.
2. Keracunan air
BACA JUGA: Buah Berenuk Jarang Didengar Tapi Manfaatnya Banyak, Coba Saja
Meminum air berlebihan tanpa disertai asupan garam harian akan dapat menyebabkan fungsi otak sehingga membuat tubuh keracunan air.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News