Manfaat Cokelat yang Bisa Buat Anda Terkejut, Apa Saja itu

Manfaat Cokelat yang Bisa Buat Anda Terkejut, Apa Saja itu - GenPI.co JABAR
Ilustrasi cokelat. Foto: Pixabay

4. Menurunkan risiko stroke

Cokelat seperti berteman baik dengan kesehatan otak karena selain bisa mencegah demensia, risiko stroke pun bisa menurun.

Dalam sebuah penelitian yang dilansir dari Brain and Life, yang dipublikasikan lewat jurnal Atherosclerosis pada 2017, menemukan fakta bahwa wanita yang makan cokelat 1,3 ons sehari memiliki risiko stroke lebih rendah daripada wanita yang tidak.

BACA JUGA:  Persib Punya Waktu Lebih Lama untuk Menghadapi Persebaya

Sementara penelitian sebelumnya, yaitu pada 2012, mengungkapkan bahwa pria yang makan sekitar 2 ons cokelat selama seminggu memiliki risiko stroke yang lebih rendah daripada yang tidak.

 

BACA JUGA:  Sudah Lebih Target, Pemkot Cirebon alami Perlambatan Vaksinasi

5. Meningkatkan suasana hati

Bagi sebagian orang, cokelat bisa mengembalikan suasana hati yang sedang tidak enak.

BACA JUGA:  Ini Permintaan Bupati Purwakarta untuk Pimpinan Baznas yang Baru

Ternyata fungsi cokelat memang bisa membuat suasana hati Anda lebih baik karena memiliki endorfin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya