3 Rekomendasi Obat Gatal yang Murah dan Mudah Didapatkan

3 Rekomendasi Obat Gatal yang Murah dan Mudah Didapatkan - GenPI.co JABAR
Ilustrasi. 3 Rekomendasi Obat Gatal yang Murah dan Mudah Didapatkan. Foto: Elementsenvato/Genpi.co

GenPI.co Jabar - Obat untuk mengatasi gatal pada kulit banyak tersedia di berbagai tempat seperti apotek, minimarket, hingga warung.

Harga yang relatif terjangkau pun membuat obat gatal bisa menjadi pilihan tepat untuk mengatasi gangguan kulit tersebut.

Sebelum merekomendasikan obat gatal, kamu perlu tahu tips sebelum membeli obat gatal agar tidak salah.

BACA JUGA:  3 Obat Herbal untuk Mengatasi Sulit Tidur

Mengutip dari laman Hello Sehat, obat gatal yang dipilih sebaiknya mengandung kandungan clotrimazole dan miconazole.

Dilansir dari laman My Health, obat topikal yang mengandung miconazole dan clotrimazole menunjukkan tingkat efektivitas yang tinggi dalam mengatasi masalah kulit gatal akibat infeksi jamur.

BACA JUGA:  5 Obat Penurun Panas yang Aman dan Ampuh Bagi Anak-anak

Selain itu, kamu bisa memilih produk salep dengan kandungan asam salisilat dan mentol untuk mengurangi iritasi akibat masalah kulit.

Berikut ini obat gatal yang bisa kamu pilih.

BACA JUGA:  5 Rekomendasi Obat Maag Paling Manjur yang Bisa Dibeli di Warung

1. Kalpanax Salep

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya