
GenPI.co Jabar - Minyak zaitun atau olive oil diyakini lebih menyehatkan dibandingkan dengan minyak sawit yang biasa digunakan oleh masyarakat.
Selain membuat jantung lebih sehat, minyak zaitun pun ternyata bisa mengurangi peradangan tubuh.
Bukan hanya itu, menggoreng dengan menggunakan minyak zaitun akan membuat makanan lebih terasa enak.
BACA JUGA: Manfaat Minyak Kelapa Bagi Kesehatan Kulit dan Rambut
Saat ini, banyak merek minyak zaitun yang beredar di pasaran dengan harga bervariasi dengan kelebihannya masing-masing.
Berikut ini daftar merek minyak zaitun yang bisa dibeli di pasaran, dikutip dari laman Hello Sehat, Jumat (12/8).
BACA JUGA: Rambut Kamu Rontok? Gunakan Minyak Alami ini Untuk Mengatasinya
1. Filippo Berio
Merek minyak zaitun asal Italia ini menawarkan beragam macam olive oil, yakni Extra Virgin, Pure, dan Extra Light.
BACA JUGA: Keren! Pemkot Cirebon Bentuk Satgas Minyak Goreng
Masing-masing dari varian tersebut juga punya kegunaan berbeda-beda, jadi jangan sampai salah beli ya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News