
Saat ini, lanjut dia, Jawa Barat memerlukan pasokan dosis vaksin COVID-19 sebanyak 22 juta untuk menuntaskan target pada 30 Juni 2022 mendatang.
Dari data Kementerian Kesehatan, sasaran vaksinasi COVID-19 di Provinsi Jawa Barat seluruhnya 37.907.814 orang.
Hingga 12 Mei 2022, menurut data Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, vaksinasi COVID-19 dosis pertama sudah mencakup 95,09 persen sasaran, vaksinasi dosis kedua mencakup 81,89 persen sasaran, dan vaksinasi dosis ketiga mencakup 27,57 persen sasaran. (ant)
BACA JUGA: Vaksinasi dibantu TNI/Polri dan BIN, Ridwan Kamil Justru Miris
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News