Harga Minyak Goreng Curah Naik, Ini Langkah Pemkot Bandung

Harga Minyak Goreng Curah Naik, Ini Langkah Pemkot Bandung - GenPI.co JABAR
Menjelang Ramadhan dan Idulfitri, Pemerintah (Pemkot) Kota Bandung bertekad untuk menjaga stabilitas harga bahan pokok. Salah satu bahan pokok yang menjadi perhatian yaitu minyak goreng curah. Foto: Pemkot Bandung

Namun kenaikan didorong adanya kenaikan harga daging impor kerbau yang biasa Rp80.000 menjadi Rp100.000 per kilogram beku.

"Ini terkait pengendalian daging impor. Akan kami komunikasikan untuk dicek dan dikontrol di Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP), kemudian untuk ketersediaan daging impor memadai, kalau lokal perlu diupayakan lebih lagi," kata Teddy. 

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya