
"Kami masih menunggu hasilnya, mungkin besok hasilnya baru keluar," jelasnya. Sementara ini, kata Anas, RPH hanya berjalan untuk pemotongan sapi kebutuhan daging di pasar tradisional.
Sedangkan Ratusan sapi yang berjarak 10 meter sampai 3 kilometer dari lokasi sapi bergejala PMK menjalankan karantina selama 14 hari. (antara/jpnn)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: 7 Sapi Bergejala PMK, Pemkot Bogor Tutup Pasar Hewan Bubulak
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News