10 SMA Swasta Terbaik di Jawa Barat yang Tepat untuk Dipilih

10 SMA Swasta Terbaik di Jawa Barat yang Tepat untuk Dipilih - GenPI.co JABAR
10 SMA Swasta Terbaik di Jawa Barat yang Tepat untuk Dipilih. Ilustrasi Foto: Ricardo/dok.JPNN.com

GenPI.co Jabar - Provinsi Jawa Barat memiliki sekolah menengah atas (SMA) swasta yang cukup banyak dan bagus.

Hal ini terbukti dari daftar 1000 sekolah terbaik tahun 2021 yang dirilis oleh Lembaga Masuk Perguruan Tinggi (LMPT).

Dalam rilis tersebut, ada tujuh sekolah swasta yang masuk 100 besar sekolah terbaik tahun 2021 berdasarkan nilai UTBK.

BACA JUGA:  Pemkot Bandung Aktifkan Bus Sekolah, Catat Jadwal dan Rutenya!

Di posisi pertama, terdapat SMAS BPK 1 Penabur Bandung yang secara peringkat nasional berada di urutan ke lima.

Sekolah yang terletak di Jalan Dursasana No.2-6, Pamoyanan, Kec. Cicendo, Kota Bandung, tersebut mengumpulkan skor 618,415.

BACA JUGA:  Daftar SMA/SMK Terbaik di Kota Bandung Versi LTMP

Pada posisi kedua, ada SMAS Santo Aloysius 1 yang secara peringkat nasional ada di urutan 43.

Sekolah yang terletak di Jalan Sultan Agung No.4, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, tersebut mengumpulkan skor 587,438.

BACA JUGA:  Bikin Nangis, Teman Eril di SMAN 3 Bandung Beri Pesan Menyentuh

Kemudian pada posisi ketiga, ada SMAS BPK Penabur 2 Bandung yang berada di urutan 67 secara nasional.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya