Catat! Ini Persyaratan Naik Kereta Api Jarak Jauh

Catat! Ini Persyaratan Naik Kereta Api Jarak Jauh - GenPI.co JABAR
Sejumlah calon penumpang kereta api tengah melakukan verifikasi dokumen perjalanan di stasiun. Foto: PT KAI

Penggunaan NIK berlaku bagi pelanggan dewasa ataupun anak-anak untuk memvalidasi status vaksinasi dan pemeriksaan Covid-19 calon pelanggan.

Pasalnya, PT KAI sudah mengintegrasikan aplikasi PeduliLindungi dengan sistem boarding KAI.

Selama di perjalanan, penumpang juga harus terus menerapkan protokol kesehatan seperti memakai masker, mencuci tangan secara berkala dan menghindari kerumunan. (ant)

BACA JUGA:  Atlet Paralimpik Dapat Kadeudeuh dari Pemprov Jabar

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya