Habis Makan Tapi Badan Kamu Malah Lemas, Mungkin Karena Ini

Habis Makan Tapi Badan Kamu Malah Lemas, Mungkin Karena Ini - GenPI.co JABAR
Ilustrasi badan lemas lalu mengantuk. (Foto: Pixabay/Viki_B / 9424 images)

Hal tersebut bisa menyebabkan kamu mengantuk dan memiliki manfaat dalam meningkatkan kualitas tidur.

3. Buah ceri

Kandungan triptofan, senyawa asam amino dapat membantu meningkatkan kadar melatonin dalam tubuh.

BACA JUGA:  Selain Segar dan Manis, Kolang-kaling juga Punya Segudang Manfaat

Karena itu, kalau kamu memakan buah ceri dalam jumlah banyak akan membuat kamu mudah lelah dan mengantuk.

4. Susu

BACA JUGA:  Bukan Hanya untuk Kecantikan, Lidah Buaya Juga Banyak Manfaat

Penelitian menunjukkan jika susu memiliki triptofan dan melatonin yang cukup tinggi.

Karena itu, minum susu bagus untuk meningkatkan kualitas tidur kamu di malam hari. (Hello Sehat)

BACA JUGA:  Tidak Kalah dari Madu, Propolis juga Punya Banyak Manfaat

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya