Sering Terbangun Tengah Malam? Begini Cara Mengatasinya

Sering Terbangun Tengah Malam? Begini Cara Mengatasinya - GenPI.co JABAR
Ilustrasi tidur nyenyak. (Foto: Pixabay/xiangying_xu)

GenPI.co Jabar - Terbangun di tengah malam ketika sedang tidur nyenyak kerap kali menyebalkan, karena biasanya akan sulit untuk tidur lagi.

Dikutip dari laman Hello Sehat, ada beberapa penyebab yang membuat seseorang terbangun di tengah malam.

Mulai dari Sleep apnea, nokturia, stres atau penyakit mental, dan punya masalah kesehatan lain.

BACA JUGA:  Konsumsi Susu Basi? Begini Cara Mudah Mengatasinya

Lalu, bagaimana agar kamu terhindari dari kebangun tidur di tengah malam? berikut tipsnya.

1. Minum air putih pada waktu yang tepat

BACA JUGA:  Ingin Wajah Tampak Awet Muda? Pakai Cara Mudah dan Murah Ini

Minum air putih sebelum tidur memang dianjurkan agar tubuh kita lebih sehat.

Namun hindari meminum air putih ketika kamu akan beranjak ke kasur sebelum tidur.

BACA JUGA:  Cara Murah dan Ampuh Merawat Kesehatan Kulit Dengan Buah Nanas

Sebab, kamu bisa jadi ingin buang air kecil ketika tengah malam sehingga tidur akan terganggu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya