Tinjau Banjir Bandang Ciwidey, Ridwan Kamil Siapkan Langkah Ini

Tinjau Banjir Bandang Ciwidey, Ridwan Kamil Siapkan Langkah Ini - GenPI.co JABAR
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat meninjau lokasi bencana banjir bandang di Ciwidey, Kabupaten Bandung, Rabu (8/6). (Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com)

Sementara masjid yang mengalami kerusakan terletak di RW 08 Desa Ciwidey.

Selain rumah dan masjid yang rusak, banjir bandang tersebut mengakibatkan sebuah jembatan rusak.

Dalam peristiwa ini, tidak ada korban luka maupun jiwa yang tercatat.

BACA JUGA:  Korban Banjir di Desa Paledah Dapat Bantuan dari Wagub Jabar

Pihaknya juga telah melakukan prosedur operasi standar untuk menangani bencana banjir bandang itu.

“Sejauh ini, sejumlah petugas dan warga yang ada di lokasi masih terus melakukan pembersihan material pasca banjir bandang,” ujarnya. (mcr27/jpnn)

BACA JUGA:  Terseret Hingga 83 km, Korban Banjir Bandang Sumedang Meninggal

Video populer saat ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Meninjau Banjir di Ciwidey, Ridwan Kamil Imbau Bangunan di Bantaran Sungai Digeser

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya