
3. Meningkatkan Kekebalan Tubuh
Buah jeruk purut bisa membantu meningkatkan kekebalan tubuh. Pasalnya, buah ini mengandung berbagai polifenol termasuk flavonoid, asam fenolat, karotenoid dan alkaloid.
Kandungan tersebut berkontribusi untuk melawan berbagai macam penyakit.
BACA JUGA: Belum Banyak yang Tahu, Ini Manfaat Kacang Kenari untuk Kesehatan
4. Mencegah Infeksi
Perasan jeruk purut mengandung bakterisida yang berpotensial. Jika kandungan tersebut digunakan sebagai disinfektan, maka bisa membunuh berbagai jenis bakteri secara efektif.
BACA JUGA: Tak Hanya Harum, Ini Dia 5 Manfaat Kayu Manis untuk Kesehatan
Karena itu, tak heran jika sari jeruk purut banyak ditambahkan ke produk-produk pembersih.
5. Baik untuk Pertumbuhan Rambut
BACA JUGA: Tak Kalah dari Susu Sapi, Ini 5 Manfaat Mengonsumsi Susu Kambing
Jeruk purut merupakan buah alami yang baik untuk pertumbuhan rambut. Bahkan, di Thailand, jeruk purut dijadikan obat alami untuk mengatasi ketombe, kebotakan dan rambut rontok. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News